Dari berbagai macam statistik dari seluruh badan statistik yang ada di dunia ini mungkin Indonesia tidak bisa memungkiri bahwa negara yang kita cintai ini termasuk dalam salah satu negara miskin di dunia dengan angka kemiskinan dan kebodohan yang tinggi. Anggaran sebesar 20% untuk pendidikan pun saya rasa tidak cukup karena dari 20% yang dianggarkan sudah (pastinya) disunat sana-sini. Harap maklum. Bukan masalah itu yang akan saya bahas kali ini. Hal penting yang akan saya bahas pada artikel kali ini adalah terkait opensource versus proprietary dan hubungannya dengan idealisme versus realitas.
Opensource, sudah kita kenal pada hakikatnya, mempunyai konsep berbagi dengan asas memperoleh manfaat tanpa batas dan didukung oleh komunitasnya masing-masing. Konsep berbagi ini secara utuh memberikan manfaat bagi para penggunanya dengan biaya yang kecil dikarenakan ada rasa kemanusiaan di dalamnya. Sebaliknya dengan proprietary yang mempunyai konsep komersil, jelas biaya yang tidak kecil untuk membayar lisensinya. Idealisme adalah rasa di mana selayaknya kondisi tertentu pantas dilakukan dengan menjauhi hal-hal yang tidak diinginkan dari kondisi ideal yang telah menjadi lumrah di mata masyarakat. Dan realitas merupakan kondisi nyata yang sesungguhnya terjadi di mana segala sesuatunya berjalan apa adanya tanpa memikirkan rasa idealisme yang ada di mata khalayak umum.
Indonesia kita ketahui mempunyai anggaran yang tergolong kecil untuk negara sebesar ini, Nusantara rupanya terlalu luas dan kompleks dengan berbagai macam urusan di dalamnya, sehingga anggaran yang ada sebisa mungkin dihemat agar segala kebutuhan bangsa ini bisa terkoordinasi dengan baik. Memang mudah untuk berucap, tetapi setidaknya ada usaha untuk ke sana. Di negara ini kita ketahui bahwa pembajakan menjadi hal yang biasa, entah tabiat dari mana, yang jelas ini bukan contoh yang baik untuk ditiru. Idealnya, dengan anggaran yang kecil, kita (seharusnya) harus menggalakkan penggunaan opensource di segala bidang teknologi informasi pemerintahan (e-government dan e-governance), sehingga anggaran bisa dihemat baik dari mata anggaran belanja (pengadaan) maupun mata anggaran pemeliharaan (maintenance).
Penggalakkan ini harus dilakukan jika memang ada niatan yang serius dari pemerintah untuk menciptakan Indonesia Goes Open Source (IGOS). Contohlah Bangladesh, negara miskin yang sukses dengan program pengaplikasian opensource di kalangan pemerintahan mereka. Dengan anggaran yang minim mereka tahu untuk tidak memboroskan uang mereka pada produk proprietary, dan lebih menggalakkan penggunaan opensource di tiap elemen pemerintahan yang tidak kalah berkualitas dengan produk-produk proprietary. Akan tetapi, di sinilah letak idealisme melawan realitas yang
saya maksud, idealnya dengan negara berpendapatan rendah seperti Indonesia ini seharusnya tahu cara untuk menghemat biaya pengeluaran anggaran, APBN, dengan menggunakan produk opensource dibanding menggunakan produk proprietary.
Permasalahan yang muncul adalah malasnya masyarakat kita untuk bangun dari ketergantungan dengan produk proprietary, padahal kita tahu bahwa dana untuk membeli kebutuhan sehari-hari saja masih sulit apalagi untuk membeli produk-produk proprietary, sehingga pembajakan terhadap produk proprietary sudah menjadi hal yang biasa. Realitas ini yang menjadi hambatan Indonesia untuk maju dan berkembang dalam dunia teknologi informasi yang mandiri, khususnya di sektor pemerintahan yang menjadi garda terdepan dalam mendorong berjalannya IGOS.
Ingatlah ketika kita pertama kali menggunakan produk-produk proprietary, pasti kita juga tidak langsung bisa menggunakannya bukan? Sama halnya dengan produk-produk opensource, jika kita tidak belajar untuk mencoba dan mencintai, maka kita tidak akan tahu apa saja manfaat yang bisa kita ambil dengan menggunakannya. Semoga setelah Anda membaca artikel ini Anda mempunyai niatan yang kuat untuk beralih menggunakan opensource. Salam. π
Menyukai ini:
Suka Memuat...
Related
1,967 pemikiran di “Opensource vs Proprietary = Idealisme vs Realitas”
maksih buat infonya, sangat menrik dan asik untuk diosimak,.,.,.,.
thankyu..informative.. [;)] Great post!.. keep the posts coming & i will keep reading them. thank for help them. Great blog dude! I just linked to this post on my Delicious. Keep it up!
By: https://www.yahoopos.blogspotcom
thanks for the info..
artikel bagus π
artikelnya bagus gannn
owhh bartu tau saya kolo kemiskinan di indonesia paling banyak
Open source lah bisa di edit” asik
Artikelnya bagus sekali …..
Siiip gan,,, Saya rasa negara kita butuh pemimpin yang setegas alm. pak soeharto dan juga yang bisa lebih dekat dengan rakyat serta cerdas dalam mengolah kekayaan alam indonesia,,,
karna klo di fikir, kekayaan alam yang ada di indonesia ini kepemilikannya kebanyakan perusahaan luar indonesia,,,
dan satu lagi yang bisa memperhatikan dan mengolah orang – orang yang mempunyai otak jenius,pintar dan cerdas serta berpotensi. jangan sampe orang yang jenius di indonesia di rekrut dan bekerja di negara orang…
maaf klo ada kata2 yang salah,,,
salam kenal gan,,,
ne blog mantap kali lah banyak baget tu komen2 nya kapan blog saya bisa seprti blog ne,,,:D
opensource juga bisa menghasilkan uang koq
famous blog i ever meet
interested info
i like to use opensource
thanks, i like this article
wow..another famous blogger
nice to know this website
use opensource for your good
i agree with you
bagus sekali .. sangat bermampaat sekali.. saya turut mendukungnya..
thanx gan?
krennic artikelnya
Hey, It’s really beautiful.. Really hard work by the author…It’s very Lovely.. I am very thankful to share this blog.. If you are more updates about your work.. Please inform me and share me.. Thanks..!
white label mobile app platform
makasih gan atas infonya
semoga berhasil
iya emang lebih bagus pake opensource, tinggal dikenalkan aja sama semua masyarakat jadi mereka juga tahu.
thx gan π
mantep bgt nih kak.. ^^
guru aku juga suka nyuruh aku buat pake opensource.. π
sangat bermanfaat., makasih.,
oke juga tuh gan, terima kasih gan buat infonya ,,
Bagus banget gan…, tapi yang pasti…, kalo kata saya…, realistis ja kalo negara kita emang “kayak gini”…
sungguh ironis,,, negara kt termiskin da terbnyak yang korupsi
artikelnya keren banget, semoga bermanfaat
Hello how are you?
priduk opensourh terusberkembang seiring perubahan zaman
so ,,, kita harus mendukung demi kelancaran semuanya dengan menggunakan prodk tersebut !
setuju….
open source membuat developer lebih bersatu…
makasih ni gan infonya,,,
wah kalo masalah penggunaan di singkronkan dengan pendanaan ya repot mas,karena semakin baik yang di gunakan semakin tinggi biayanya,kembali ke kita masing2,bijaksanalah…
ini artikelnya bgs jg smg sukses dan bermanfaat.
wahh kereenn… manteb pokoknya….
Thanks atas informasinya
jangan lupa kunjungan baliknya ya π
Tips & Trick – Kakiteng ¢ Kusuma
artikel yang menginspirasi untuk kita semua
artikel yang bagus..
maksh sudah berbagi ilmu
thanks for share information !
makasih penjelasannya semoga bermanfaat,,
makasih ni gan infonya
konsep itu memang bagus,,, akan tetapi menurut saya tidak cocok untukdigunakan di indonesia…….
no komen dah gan poko’y nice info π
nice share gan π
memakai produk bajakan memang sudah menjadi tradisi..
kdng malu juga.. namun, apa daya..
emang skarang zamannya opensource..sangat penting
langkap banget saya suka sangat bermanfaat makasih gan
ini yang saya cari selama ini makasih gan
open source
izin nyimak gan
izin nyimak gan
wah gan betul tuhhh… open scours harus dikembangkan.. tapi sayang kebanyakan orang memakai software mikrosoft..makasih gan ats infonya
Mantap Bro..
Rahasia Menghasilkan Ribuan Dollar dari Internet, Chek it do https://www.jsstripler.asia
nice share gan thanks
info yang bagus ni gan,,
Artikel bagus dan menarik, sangat bermanfaat, nice posting gan. o y gan,, main-main ke blog saya ya..!!! Catatan Google
Bagus banget gan…, tapi yang pasti…, kalo kata saya…, realistis ja kalo negara kita emang “kayak gini”…
artikelnya bagus
siip gan informasinya